Jumlah Tempat Rehabilitasi Pecandu Narkoba Masih Minim

MAKASSAR - Kepala Badan Narkotika Nasional cabang Sulawesi Selatan, Agus Budiman, mengatakan tempat rehabilitasi pecandu narkoba di Kota Makassar dan sejumlah daerah masih kurang. Jumlah pemadat di daerah ini sudah mendekati seribu orang. "Kapasitas rehabilitasi yang ada saat ini tidak memadai lagi," kata Agus usai bertemu Gubernur Syahrul Yasin Limpo, kemarin.

Selasa, 15 September 2015

MAKASSAR - Kepala Badan Narkotika Nasional cabang Sulawesi Selatan, Agus Budiman, mengatakan tempat rehabilitasi pecandu narkoba di Kota Makassar dan sejumlah daerah masih kurang. Jumlah pemadat di daerah ini sudah mendekati seribu orang. "Kapasitas rehabilitasi yang ada saat ini tidak memadai lagi," kata Agus usai bertemu Gubernur Syahrul Yasin Limpo, kemarin.

Minimnya fasilitas itu, kata dia, terlihat di tempat rehabilitasi BNN Baddoka. Tempat

...

Berita Lainnya