BI Siapkan Uang Pecahan untuk Lebaran

MAKASSAR - Bank Indonesia Sulawesi Selatan menyiapkan dana Rp 4,3 triliun untuk memenuhi kebutuhan masyarakat saat Ramadan dan Lebaran. Jumlah ini meningkat 59,26 persen dari Lebaran 2014, yang saat itu mencapai Rp 2,7 triliun.

Jumat, 3 Juli 2015

MAKASSAR - Bank Indonesia Sulawesi Selatan menyiapkan dana Rp 4,3 triliun untuk memenuhi kebutuhan masyarakat saat Ramadan dan Lebaran. Jumlah ini meningkat 59,26 persen dari Lebaran 2014, yang saat itu mencapai Rp 2,7 triliun.

Kepala Perwakilan Bank Indonesia Sulawesi Selatan, Mokhammad Dadi Aryadi, mengatakan penukaran uang bagi masyarakat yang ingin mendapatkan uang pecahan kecil bisa dilakukan di loket BI, di Wisma Bank Indonesia, di Jalan P

...

Berita Lainnya