Smelter Sulawesi Selatan Terancam tanpa Bahan Baku

Kadin berharap ada regulasi yang mengatur.

Jumat, 13 Maret 2015

MAKASSAR - Smelter atau pabrik pemurnian material tambang yang rencananya akan dibangun di Sulawesi Selatan terancam tidak memiliki bahan baku. Daerah pemilik bahan baku tambang tidak berminat mengirimkan material tambangnya ke Sulawesi Selatan.

Wakil Gubernur Sulawesi Selatan Agus Arifin Nu'mang mengatakan mungkin Sulawesi Tenggara tidak akan mengirimkan bahan bakunya ke Sulawesi Selatan. Namun, "kami sedang berupaya agar Sulawesi Tenggara tetap

...

Berita Lainnya