Wabah Demam Berdarah Makin Mengkhawatirkan

GOWA - Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Gowa, Hasanuddin, mengatakan wabah demam berdarah di daerah ini makin mengkhawatirkan. Pasien DBD yang dirawat inap di RSUD Syekh Yusuf telah mencapai 50 orang. "Jumlahnya naik lima kali lipat, dari 10 kasus pada 2014 naik jadi 50 kasus pada Februari 2015," kata Hasanuddin dalam rapat kerja antara Komisi IV DPRD; Direktur RSUD Syekh Yusuf, Salahuddin; dan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan, kemarin.

Kamis, 12 Februari 2015

GOWA - Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Gowa, Hasanuddin, mengatakan wabah demam berdarah di daerah ini makin mengkhawatirkan. Pasien DBD yang dirawat inap di RSUD Syekh Yusuf telah mencapai 50 orang. "Jumlahnya naik lima kali lipat, dari 10 kasus pada 2014 naik jadi 50 kasus pada Februari 2015," kata Hasanuddin dalam rapat kerja antara Komisi IV DPRD; Direktur RSUD Syekh Yusuf, Salahuddin; dan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan, k

...

Berita Lainnya