SKPD Lamban Tangani Genangan Air

MAKASSAR - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan "Danny" Pomanto kecewa terhadap kinerja satuan kerja perangkat daerah (SKPD) yang lamban dalam menangani genangan air hujan. Danny memerintahkan semua SKPD setingkat lurah dan camat rutin berpatroli saat hujan turun.

"Camat dan lurah harus menanggapi dengan cepat. Kalau ada genangan air, jangan biarkan, cari solusinya segera," kata Danny saat rapat bersama camat dan lurah, kemarin. Ia meminta camat dan lurah menentukan titik rawan genangan karena hal itu berpotensi menimbulkan banjir.

Rabu, 19 November 2014

MAKASSAR - Wali Kota Makassar Mohammad Ramdhan "Danny" Pomanto kecewa terhadap kinerja satuan kerja perangkat daerah (SKPD) yang lamban dalam menangani genangan air hujan. Danny memerintahkan semua SKPD setingkat lurah dan camat rutin berpatroli saat hujan turun.

"Camat dan lurah harus menanggapi dengan cepat. Kalau ada genangan air, jangan biarkan, cari solusinya segera," kata Danny saat rapat bersama camat dan lurah, kemarin. Ia meminta camat dan

...

Berita Lainnya