Menteri Sosial: Data untuk Kartu Sejahtera Belum Siap

MAKASSAR -- Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansa mengungkapkan kebutuhan validasi data untuk penerbitan dan pembagian Kartu Indonesia Sehat, Kartu Indonesia Pintar, dan Kartu Keluarga Sejahtera. Perbaikan data sedang dilakukan dengan menggandeng Badan Pusat Statistik dan Pendataan Program Perlindungan Sosial (PPLS).

"Ketika program ini diluncurkan, banyak yang menanyakan valid atau tidak datanya. Sebab, dalam program yang lalu, mereka yang tidak memiliki Kartu Tanda Penduduk dan Kartu Keluarga tidak memperoleh bantuan," kata Khofifah saat ditemui di Panti Bina Daksa, setelah melakukan kunjungan ke sejumlah rumah warga sekitar, Sabtu lalu.

Senin, 17 November 2014

MAKASSAR -- Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansa mengungkapkan kebutuhan validasi data untuk penerbitan dan pembagian Kartu Indonesia Sehat, Kartu Indonesia Pintar, dan Kartu Keluarga Sejahtera. Perbaikan data sedang dilakukan dengan menggandeng Badan Pusat Statistik dan Pendataan Program Perlindungan Sosial (PPLS).

"Ketika program ini diluncurkan, banyak yang menanyakan valid atau tidak datanya. Sebab, dalam program yang lalu, mereka yang ti

...

Berita Lainnya