Rencana Rapat Tertutup Banggar Picu Protes

GOWA - Ketua Komite Komunitas Demokrasi Gowa, Arfandy Palallo, memprotes rencana rapat Badan Anggaran (Banggar) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Gowa yang akan dilakukan secara tertutup. "Ini bentuk kemunduran demokrasi yang ada di Gowa," kata Arfandy, kemarin.

Kamis, 23 Oktober 2014

GOWA - Ketua Komite Komunitas Demokrasi Gowa, Arfandy Palallo, memprotes rencana rapat Badan Anggaran (Banggar) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Gowa yang akan dilakukan secara tertutup. "Ini bentuk kemunduran demokrasi yang ada di Gowa," kata Arfandy, kemarin.

Rencana menjadikan rapat Banggar tertutup, menurut dia, akan mengebiri hak-hak publik untuk memperoleh informasi mengenai aktivitas para legislator dan pemerintah. Dewan juga dinilai telah m

...

Berita Lainnya