Ban Pesawat Sriwijaya Air Pecah Saat Mendarat

MAROS - Sekitar 150 penumpang dan enam kru pesawat Sriwijaya Air Boeing 737 seri 300 dengan nomor penerbangan SJ585 rute Manokwari- Makassar dievakuasi. Penumpang dievakuasi lantaran empat ban belakang pesawat pecah saat mendarat di Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin, kemarin. "Pesawat melakukan pendaratan keras. Tungkai hidrolik pesawat rusak," kata Communication and Legal Section Head PT Angkasa Pura I, Rio Hendarto, kemarin.

Jumat, 26 September 2014

MAROS - Sekitar 150 penumpang dan enam kru pesawat Sriwijaya Air Boeing 737 seri 300 dengan nomor penerbangan SJ585 rute Manokwari- Makassar dievakuasi. Penumpang dievakuasi lantaran empat ban belakang pesawat pecah saat mendarat di Bandar Udara Internasional Sultan Hasanuddin, kemarin. "Pesawat melakukan pendaratan keras. Tungkai hidrolik pesawat rusak," kata Communication and Legal Section Head PT Angkasa Pura I, Rio Hendarto, kemarin.

Kejadian

...

Berita Lainnya