Sulawesi Selatan 'Juara' Pelanggaran Pemilu

Partisipasi masyarakat untuk melaporkan pelanggaran sangat rendah.

Rabu, 24 September 2014

MAKASSAR - Sulawesi Selatan menduduki peringkat pertama dalam pelanggaran pemilihan legislator dan pemilihan presiden. Badan Pengawas Pemilu mencatat kasus yang ditangani dari daerah ini mencapai 44 kasus. Sebanyak 38 kasus di antaranya terbukti melanggar hukum. "Ini peringatan bagi yang ingin curang," kata anggota Bawaslu Sulawesi Selatan dari Divisi Hukum, Azry Yusuf, kemarin.

Sebagian besar kasus pelanggaran pemilu melibatkan masyarakat, khusu

...

Berita Lainnya