163 Siswa di Daerah Gunakan Naskah Fotokopi

Dinas menyalahkan PT Temprina yang tidak bekerja maksimal.

Rabu, 16 April 2014

MAKASSAR - Pelaksanaan ujian nasional di Sulawesi Selatan kembali ternoda pada hari kedua. Sebanyak 163 siswa sekolah menengah atas dan kejuruan di Kabupaten Tana Toraja serta Jeneponto terpaksa menerima naskah soal fotokopi. "Naskah asli kurang. Jadwal ujian pun sempat molor," kata Kepala Dinas Pendidikan Sulawesi Selatan Abdullah Djabar, di Makassar, kemarin.

Naskah yang dibuat salinannya tersebut untuk mata pelajaran matematika. Pihak SMK di

...

Berita Lainnya