Produksi Buah Meningkat

MAKASSAR - Produksi buah Provinsi Sulawesi Selatan bertambah 62.992 ton. Pada 2011, produksi buah sebanyak 553.799 ton dan pada 2012 menjadi 616.791 ton. Jumlah komoditas sebanyak 25 jenis. "Markisa sudah diekspor ke Singapura dan Abu Dhabi," kata Fitriani Lestari, Kepala Bidang Hortikultura Dinas Pertanian, Tanaman Pangan, dan Hortikultura Sulawesi Selatan Selasa lalu.

Kamis, 20 Maret 2014

MAKASSAR - Produksi buah Provinsi Sulawesi Selatan bertambah 62.992 ton. Pada 2011, produksi buah sebanyak 553.799 ton dan pada 2012 menjadi 616.791 ton. Jumlah komoditas sebanyak 25 jenis. "Markisa sudah diekspor ke Singapura dan Abu Dhabi," kata Fitriani Lestari, Kepala Bidang Hortikultura Dinas Pertanian, Tanaman Pangan, dan Hortikultura Sulawesi Selatan Selasa lalu.

Menurut Fitriani, komoditas hortikultura di Sulawesi Selatan tercatat sebanyak

...

Berita Lainnya