Problematika Narkoba Bisa Masuk Kurikulum Sekolah

Harus dikaji menjadi mata pelajaran tersendiri atau digabung dengan yang lain.

Kamis, 20 Maret 2014

MAKASSAR - Wakil Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Musliar Kasim, mengisyaratkan bahwa masalah yang berkaitan dengan narkoba bisa dimasukkan dalam kurikulum sekolah. Namun hal itu perlu pengkajian mendalam ihwal penerapannya, termasuk sekolah tingkatan apa dan kelas berapa yang akan diberikan.

"Juga perlu dikaji apakah menjadi mata pelajaran tersendiri atau digabungkan sebagai materi mata ajaran yang telah ada," katanya setelah membuka acara Trai

...

Berita Lainnya