Pemerintah Didesak Kawal Mobil Murah

MAKASSAR - Sekretaris Masyarakat Transportasi Indonesia Sulawesi Selatan, Lambang Basri, meminta Pemerintah Kota Makassar membuat aturan mengenai pergerakan kendaraan. Hal ini diperlukan seiring dengan kehadiran mobil murah yang menambah kemacetan kota. "Infrastruktur jalan tidak sebanding dengan pertumbuhan kendaraan," kata Lambang kepada Tempo, kemarin.

Kamis, 17 Oktober 2013

MAKASSAR - Sekretaris Masyarakat Transportasi Indonesia Sulawesi Selatan, Lambang Basri, meminta Pemerintah Kota Makassar membuat aturan mengenai pergerakan kendaraan. Hal ini diperlukan seiring dengan kehadiran mobil murah yang menambah kemacetan kota. "Infrastruktur jalan tidak sebanding dengan pertumbuhan kendaraan," kata Lambang kepada Tempo, kemarin.

Menurut dia, pemerintah kota harus menerapkan sistem pelat ganjil-genap bagi kendaraan dinas

...

Berita Lainnya