Panwaslu Tentukan Nasib Pelaksana Tugas Wakil Ketua DPRD

MAKASSAR -- Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) Makassar menggelar rapat pleno, tadi malam, untuk memutuskan nasib Zaenal Daeng Beta selaku pelaksana tugas Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Makassar. Zaenal dianggap bersikap tidak netral menjelang pemilihan Wali Kota Makassar.

"Kami sudah bersurat tiga kali untuk meminta keterangan. Tetapi dia tidak pernah datang. Makanya kami akan plenokan, kemudian kami serahkan ke Badan Kehormatan DPRD Makassar," kata anggota Panwaslu Makassar Divisi Penanganan dan Tindak Lanjut, Agus Arief, kemarin.

Selasa, 13 Agustus 2013

MAKASSAR -- Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) Makassar menggelar rapat pleno, tadi malam, untuk memutuskan nasib Zaenal Daeng Beta selaku pelaksana tugas Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Makassar. Zaenal dianggap bersikap tidak netral menjelang pemilihan Wali Kota Makassar.

"Kami sudah bersurat tiga kali untuk meminta keterangan. Tetapi dia tidak pernah datang. Makanya kami akan plenokan, kemudian kami serahkan ke Badan Kehorm

...

Berita Lainnya