Kawasan Kumuh Tallo Akan Ditata

MAKASSAR - Pemerintah Kota Makassar akan berfokus menata permukiman kumuh di kawasan Kecamatan Tallo, Kota Makassar, pada 2014. Studi kelayakan sudah dilakukan bersama Kementerian Pekerjaan Umum dan Asian Development Bank (ADB). Menurut Wali Kota Makassar Ilham Arief Sirajuddin, Makassar merupakan satu di antara 20 kabupaten/kota di Indonesia yang menerima tawaran ini.

Kepala Sub-Bidang Perencanaan Teknis Direktorat Penanganan Permukiman Kementerian PU, Nieke Nindyaputra, mengatakan program ini dilaksanakan pada 2014-2017. Sedangkan Senior Project Officer ADB, St. Hasanah, mengatakan ADB akan menginvestasikan dana US$ 4,5 juta atau sekitar Rp 45 miliar untuk peningkatan infrastruktur. RASDIYANAH

Rabu, 17 Juli 2013

MAKASSAR - Pemerintah Kota Makassar akan berfokus menata permukiman kumuh di kawasan Kecamatan Tallo, Kota Makassar, pada 2014. Studi kelayakan sudah dilakukan bersama Kementerian Pekerjaan Umum dan Asian Development Bank (ADB). Menurut Wali Kota Makassar Ilham Arief Sirajuddin, Makassar merupakan satu di antara 20 kabupaten/kota di Indonesia yang menerima tawaran ini.

Kepala Sub-Bidang Perencanaan Teknis Direktorat Penanganan Permukiman Kementer

...

Berita Lainnya