Bantuan Diversifikasi Pangan Rp 47 Juta per Desa

Badan Ketahanan Pangan menargetkan konsumsi beras turun.

Rabu, 13 Maret 2013

MAKASSAR - Kantor Badan Ketahanan Pangan Sulawesi Selatan menyalurkan bantuan untuk program diversifikasi pangan sebesar Rp 47 juta untuk setiap desa. "Bantuan tersebut dipergunakan untuk mengelola lahan-lahan pekarangan milik masyarakat sehingga masyarakat memiliki sumber bahan pangan sendiri," kata Kepala Bidang Penganekaragaman Pangan, Nirmala Patiroy, di Makassar, kemarin.

Menurut Nirmala, salah satu program yang akan mendapat alokasi anggaran

...

Berita Lainnya