Dewan Palopo Legalkan Pungutan di Sekolah

Komisi I DPRD Palopo memaklumi adanya pungutan pembayaran buku.

Sabtu, 21 Juli 2012

PALOPO -- Sejumlah orang tua siswa yang mendaftarkan anaknya di beberapa sekolah menengah atas di Kota Palopo mengeluhkan mahalnya biaya masuk sekolah.

Anita, warga Jalan Ahmad Razak, Palopo, mengatakan anaknya yang akan masuk ke SMA Negeri 1 Palopo harus membayar Rp 1 juta lebih. Uang tersebut digunakan untuk membeli baju dan buku-buku di sekolah. Meski ada protes dari sejumlah orang tua siswa, anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Palopo ter

...

Berita Lainnya