Kasus Rehabilitasi Rumah Warga Miskin Dituding Mandek

MAKASSAR -- Kejaksaan Negeri Makassar dituding tidak serius dalam menangani kasus dugaan korupsi di Dinas Sosial Makassar. "Selama tujuh bulan tidak ada perkembangan. Kasus ini terkesan mandek di tingkat penyelidikan," kata Koordinator Anti Corruption Committee, Abdul Muttalib, kemarin.

Rabu, 12 Desember 2012

MAKASSAR -- Kejaksaan Negeri Makassar dituding tidak serius dalam menangani kasus dugaan korupsi di Dinas Sosial Makassar. "Selama tujuh bulan tidak ada perkembangan. Kasus ini terkesan mandek di tingkat penyelidikan," kata Koordinator Anti Corruption Committee, Abdul Muttalib, kemarin.

Muttalib mengatakan kasus tersebut sangat berkaitan dengan kepentingan masyarakat. Anggaran sebesar Rp 2 miliar itu dialokasikan untuk rehabilitasi rumah warga mis

...

Berita Lainnya