DUGAAN KORUPSI BANTUAN SOSIAL 2008
Abraham Menilai Jaksa Memperlemah Kasus

Kepala Kejaksaan Tinggi mempersilakan KPK menangani kasus Bansos.

Selasa, 5 Juni 2012

MAKASSAR – Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Abraham Samad menilai penanganan kasus dugaan korupsi dana Bantuan Sosial Sulawesi Selatan 2008 dilemahkan oleh jaksa penyidik, sehingga pihak yang terlibat dalam kasus ini sulit ditetapkan sebagai tersangka.

"Saya ingatkan Kepala Kejaksaan Tinggi (M. Fitra Sany) tadi siang di depan umum agar kasus Bansos benar-benar ditangani dengan baik," kata Abraham saat berkunjung di kantor Anti Corruption Commi

...

Berita Lainnya