Ekspor dan Impor Sulawesi Selatan Anjlok

Salah satu pemicunya adalah turunnya produktivitas pertanian.

Rabu, 2 Mei 2012

MAKASSAR -- Pergerakan perdagangan ekspor dan impor Sulawesi Selatan periode Maret tahun ini merosot tajam dibanding dengan periode yang sama tahun lalu. Data yang dilansir Badan Pusat Statistik Sulawesi Selatan kemarin menyebutkan, nilai ekspor mengalami penurunan sebesar 52,5 persen, dari US$ 169 juta di tahun lalu menjadi US$ 80,62 juta pada tahun ini. Nilai impor menurun sebesar 47,64 persen, dari US$ 130 juta pada Maret 2011 menjadi US$ 68 j

...

Berita Lainnya