Laptop Anggota Dewan Makassar Dinilai Mubazir

"Mau dipakai atau tidak, bukan urusan kami di Sekretariat Dewan."

Sabtu, 28 April 2012

MAKASSAR -- Komite Pemantau Legislatif (Kopel) Sulawesi menilai pemberian laptop bagi 48 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Makassar merupakan kebijakan yang mubazir. Pasalnya, laptop yang diberikan tersebut jarang dipakai saat anggota Dewan melakukan rapat. "Lihat saja di setiap rapat, untung kalau ada satu anggota Dewan yang pakai laptop tersebut," kata Anwar Razak, Ketua Bidang Advokasi Kopel Sulawesi, saat dihubungi kemarin.

Anwar mengatak

...

Berita Lainnya