RI-Selandia Baru Dorong Perdagangan dan Investasi

Nilai perdagangan diupayakan tumbuh menjadi US$ 12 miliar.

Selasa, 17 April 2012

JAKARTA -- Pemerintah Indonesia dan Selandia Baru sepakat meningkatkan kerja sama di bidang ekonomi, khususnya di bidang investasi dan perdagangan. Menteri Perdagangan Gita Wirjawan menyatakan nilai perdagangan bisa didorong dari posisi US$ 1,1 miliar tahun lalu menjadi US$ 12 miliar. "Atau sebesar 1 persen dari total nilai produk domestik bruto kedua negara, US$ 1,2 triliun," kata Gita setelah bertemu dengan Perdana Menteri Selandia Baru John Key

...

Berita Lainnya