Harga Bahan Pokok Mulai Naik

“Belum ada tanda-tanda penimbunan barang”.

Selasa, 13 Maret 2012

MAKASSAR – Menjelang kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) yang diagendakan pada 1 April mendatang, harga sebagian kebutuhan bahan pokok merambat naik. Meski demikian, Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Makassar mengatakan penyebabnya bukan karena rencana pemerintah menaikkan harga BBM.

Kepala Bidang Pelayanan Konsumen Dinas Perdagangan Makassar Sri Rejeki mengatakan penyebab kenaikan harga bahan pokok adalah faktor cuaca yang buruk.

...

Berita Lainnya