Harga Minyak Dipatok Melebihi US$ 100 Per Barel

Anggaran perubahan selesai dibahas akhir Maret.

Kamis, 1 Maret 2012

JAKARTA -- Meroketnya harga minyak mentah dunia membuat pemerintah menaikkan asumsi harga minyak dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Perubahan 2012. Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi Evita Herawati Legowo mengatakan ada kemungkinan harga minyak di atas US$ 100 per barel.

Dalam APBN 2012 sebelumnya, ICP atau harga minyak mentah Indonesia (Indonesian Crude Price) diasumsikan pada angka US$ 90 per barel. Namun asumsi tersebut meleset j

...

Berita Lainnya