Belajar Pluralisme dari Lembaran Foto

Diharapkan semangat menghargai perbedaan tumbuh di kalangan muda.

Selasa, 24 Januari 2012

Isu seputar agama masih menjadi hal yang seksi untuk dibicarakan, namun kali ini bukan melalui dialog, melainkan dari lembaran foto. Pluralisme agama, budaya, dan karakteristik masyarakat yang beraneka ragam muncul dari foto-foto yang dipamerkan pada 19-20 Januari lalu di Gedung Ipteks Universitas Hasanuddin (Unhas), Makassar. Ada sekitar 30 karya sejumlah fotografer di Makassar terpajang rapi mengitari pelataran gedung tersebut.

Dengan mengusun

...

Berita Lainnya