Drainase Buruk Biang Kerok Banjir

Rabu, 28 Desember 2011

MAKASSAR -- Direktur Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (Walhi) Sulawesi Selatan Zulkarnain menilai banjir di Kota Makassar disebabkan oleh banyak faktor. Namun, dia menyebutkan, faktor utama adalah buruknya sistem saluran air alias drainase serta kebijakan pemerintah yang belum optimal untuk mengatasi hal tersebut.

Menurut Zulkarnain, curah hujan yang tinggi, kebijakan pemerintah terkait dengan Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW), dan wilayah ser

...

Berita Lainnya