MACETNYA INDUSTRI COKELAT GOWA
DPRD Segera Klarifikasi Dinas Perindustrian

Pabrik belum beroperasi karena kurangnya tenaga profesional.

Jumat, 13 Mei 2011

GOWA -- Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gowa, yang membidangi soal ekonomi, belum bersikap dalam kaitan dengan macetnya industri cokelat Gowa. "Kami belum bisa ambil sikap, tapi dalam waktu dekat kami akan panggil dinas terkait. Yang pasti akan kami tindak lanjuti persoalan ini dan akan diminta klarifikasi dari Dinas Perindustrian dan Perdagangan," kata anggota Komisi II DPRD Gowa, H. Muhammadong Daeng Rate, kepada Tempo d

...

Berita Lainnya