Pemerintah Diminta Tidak Naikkan Harga BBM

Senin, 7 Maret 2011

MAKASSAR -- Pengamat ekonomi dari Universitas Hasanuddin Makassar, Ahmad Padu, mengatakan pemerintah tidak boleh membiarkan masyarakat menunggu keputusan yang akan diambil untuk mengatasi kenaikan harga minyak. Keputusan pemerintah, antara pembatasan BBM bersubsidi dan menaikkan harga minyak, harus memperhatikan kepentingan masyarakat kecil.

"Ketidakpastian seperti ini bisa membuat masyarakat bergolak dan membuat aktivitas perekonomian terganggu,"

...

Berita Lainnya