Sebuah Komunitas untuk Penggemar Jazz

"Kami lebih berfokus mengangkat musik tradisional ke dalam musik jazz."

Rabu, 15 Desember 2010

Meski hanya diiringi gendang, lagu yang ia dendangkan terdengar merdu di telinga. Sesekali matanya melihat urutan syair yang tertulis di secarik kertas. Lagu yang berjudul Cincin Banca itu menggunakan bahasa daerah Bugis-Makassar. "Saya tidak hafal syairnya," kata pelantun lagu yang bernama Andi Mangara ini.

Mangara adalah anggota komunitas Makassar Jazz Society. Komunitas itu dia bentuk pada 1988, semasa ia masih kuliah di Fakultas Hukum Universita

...

Berita Lainnya