Ketua KPU Gowa Terancam Dipecat

"Hasil tes kesehatan 2005 apakah bisa dipakai pada 2010? Kan tidak."

Kamis, 19 Agustus 2010

MAKASSAR - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Gowa Hirsan Bachtiar terancam dipecat. Dewan Kehormatan mengungkapkan adanya kelalaian Hirsan karena tidak melakukan verifikasi terhadap berkas ijazah Ichsan Yasin Limpo, bupati terpilih Gowa, ke lembaga terkait. Padahal, menurut Dewan Kehormatan, ada laporan dari panitia pengawas. "Ini jelas kelalaian. Sudah dua kali Hirsan lalai saat menjabat Ketua KPU Gowa," ujar Ketua Dewan Kehormatan Aminu

...

Berita Lainnya