Infrastruktur Jadi Kendala Investasi di Timur Indonesia

Sumbangan wilayah timur terhadap produk pendapatan domestik bruto relatif kecil.

Selasa, 29 Juni 2010

MAKASSAR -- Minimnya infrastruktur dituding menjadi salah satu penyebab terjadi disparitas pembangunan di Indonesia. Tidak bertumbuhnya sarana telekomunikasi, jalan, dan pelabuhan menjadi faktor utama.

"Bank Indonesia akan berupaya menjembatani pihak terkait, terutama pelaku perbankan dan pemerintah provinsi," kata Ardhayadi Mitroatmodjo, Deputi Gubernur Bank Indonesia, seusai seminar potensi pengembangan ekonomi dan tantangan pembangunan infrastruk

...

Berita Lainnya