MANAJEMEN
Pemasaran dari Mulut ke Mouse

Kamis, 20 Mei 2010

Abdullah Sanusi

  • Dosen Jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Hasanuddin

    Di banyak tempat, seperti warung makan dan tukang cukur, kita bisa dengan mudah menemukan pesan yang berbunyi, "Jika ada keluhan, beri tahu kami. Jika Anda puas, beri tahu teman". Pesan ini terkesan biasa saja. Tapi, dalam ilmu pemasaran, model komunikasi seperti ini begitu penting.

    Dalam pemasaran, konsep "beri tahu teman" ini biasa disebut word of mouth atau model komunik

  • ...

    Berita Lainnya