PT Bantimurung Naikkan Produksi Rumput Laut

Teluk Bone berpotensi jadi lokasi pengembangan rumput laut.

Rabu, 19 Mei 2010

Maros -- PT Bantimurung Indah, yang bergerak di bidang pengolahan rumput laut, menargetkan produksi tepung rumput laut dan cip (serbuk rumput laut yang dikeringkan) sebesar 1.000 ton. Jumlah ini meningkat 400 tahun dari produksi tahun lalu.

Kepala Produksi PT Bantimurung Djusdil Akrim mengungkapkan, meningkatnya permintaan akan rumput laut di sejumlah negara membuat pihaknya meningkatkan target produksi. "Kami hanya memproduksi bahan setengah jadi

...

Berita Lainnya