Jumlah Pengunjung Mal di Makassar Turun 40 Persen

Jumat, 29 Januari 2010

MAKASSAR -- Aksi turun jalan sekitar 3.000 buruh dan mahasiswa kemarin berdampak pada kegiatan ekonomi di Makassar. Jumlah pengunjung Mal Panakukkang, misalnya, mengalami penurunan hingga 40 persen pada hari peringatan 100 Hari Pemerintahan Presiden Susilo bambang Yudhoyono itu.

Penurunan itu karena pengunjung maupun pengusaha khawatir aksi itu berujung pada kerusuhan. Walaupun dijaga ketat aparat, warga tetap waswas. Terdapat delapan mal besar di

...

Berita Lainnya