Bank Mandiri Genjot E-Banking

Pertumbuhannya ditargetkan 25 persen.

Rabu, 6 Januari 2010

MAKASSAR -- Bank Mandiri wilayah kerja Sulawesi dan Maluku akan lebih berfokus menggarap pengguna layanan electronic banking (e-banking) mulai tahun ini. Strategi bisnis itu seiring dengan meningkatnya kebutuhan masyarakat akan layanan tersebut.

"Permintaan layanan e-banking tumbuh positif seiring dengan meningkatnya kebutuhan masyarakat yang ingin bertransaksi secara praktis," kata Agus Fuad, Kepala Kantor Wilayah X Makassar PT Bank Mandiri Tbk, ke

...

Berita Lainnya