Daya Serap Tenaga Kerja Pertanian Merosot

Penurunan akibat kemarau berkepanjangan.

Jumat, 4 Desember 2009

MAKASSAR -- Badan Pusat Statistik Sulawesi Selatan melaporkan jumlah penganggur terbuka di Sulawesi Selatan sampai Agustus 2009 naik 8,9 persen dari periode yang sama 2008 menjadi 314 ribu orang dari jumlah angkatan kerja 3,5 juta orang.

Kepala Badan Pusat Statistik Sulawesi Selatan Bambang Pudjianto mengatakan peningkatan angka pengangguran terjadi karena penurunan angkatan kerja di sektor pertanian. "Sektor ini penting," kata dia kemarin seraya me

...

Berita Lainnya