Rusak Alam Bangka Belitung Tak Terhitung

Kerusakan lingkungan di Bangka Belitung akibat pertambangan dinilai semakin parah. Tenggelam dalam agenda Pemilu 2024.

Servio Maranda

Senin, 19 Februari 2024

DUA peristiwa penting mengungkit problem laten kerusakan lingkungan akibat eksploitasi sumber daya alam di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Pemilihan Umum 2024, yang semula menjadi harapan para pegiat lingkungan akan membawa perubahan, justru dinilai gagal mengerek isu ini sebagai perhatian utama para calon wakil rakyat. Sementara itu, kasus dugaan korupsi dalam tata niaga komoditas timah di konsesi PT Timah Tbk (TINS) yang tengah disidik Keja

...

Berita Lainnya