Pentingnya Penyeragaman Metode Penelitian Kelautan

Riset keanekaragaman hayati kelautan dinilai minim. Perlu penyeragaman metode pengumpulan data, antara lain dengan ARMS.

Tempo

Kamis, 11 Mei 2023

Meski memiliki laut yang luas, Indonesia masih berkutat pada persoalan data keanekaragaman hayati atau biodiversitas laut yang minim dan belum terpadu.

Data ini tersebar di berbagai lembaga: pemerintah, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), serta organisasi swasta. Setiap institusi pun memiliki metode masing-masing sehingga hasil penelitian mereka belum tentu sama.

Jika dibiarkan, perbedaan tersebut berisiko menyebabkan kerancuan data. Akiba

...

Berita Lainnya