Dampak Lingkungan Pusat Data
Dampak lingkungan data center tak bisa diremehkan. Perlu merumuskan rencana operasional data center ramah lingkungan.
Tempo
Kamis, 6 April 2023
Ada 215 juta pengguna Internet di Indonesia pada 2022. Mereka rata-rata menghabiskan waktu delapan jam dalam sehari di ruang online.
Aktivitas ini mencakup kegiatan minim data, seperti akses aplikasi online dan mengirim e-mail; hingga pemakaian yang intens, seperti streaming video ataupun pengolahan big data.
Data dan Internet memang memudahkan kehidupan kita, tapi dampak lingkungannya kerap diabaikan. Penyimpanan dan pemrosesan informasi digit
...