HP T410 ALL-IN-ONE
Komputer tanpa Steker Listrik

Diperlukan alat tambahan, yaitu PoE (Power over Ethernet) switch.

Sabtu, 19 Mei 2012

Hewlett-Packard (HP) memperkenalkan produk barunya, t410 All-in-One Smart Zero Client, yakni komputer desktop tanpa kabel listrik. "Ini akan merevolusi dunia komputer," kata Jim Zafarana, Vice President & General Manager Commercial Solutions Business Unit HP, pekan lalu.

Suplai listrik didapat via kabel Ethernet. Tempo sempat mencoba perangkat ini dalam HP Global Influencer Summit di Shanghai Expo Center, Cina. Menurut Walter Jurek, Product Manage

...

Berita Lainnya