Bush Bentuk Pengadilan Khusus Teroris

Desas-desus pun bisa menjadi bukti.

Jumat, 16 Februari 2007

WASHINGTON -- Presiden Amerika Serikat George W. Bush kemarin telah mengeluarkan surat perintah pelaksanaan pengadilan militer pertama untuk para tersangka teroris.

Perintah yang dikeluarkan Gedung Putih itu secara resmi menetapkan berdirinya komisi militer yang akan mengadili para tersangka "tentara musuh", seperti yang ditahan dalam penjara Amerika di Guantanamo, Kuba, setelah serangan 11 September 2001 di New York.

"Sejauh ini jaksa penuntut milite

...

Berita Lainnya