Honasan Maju dalam Pemilu Senat

Kamis, 8 Februari 2007

MANILA -- Bekas perwira militer Filipina, Kolonel Gregorio "Gringo" Honasan, yang mengaku "penasihat tetap" rencana kudeta, kemarin maju dalam pemilihan senat dan menyerukan persatuan jika terpilih. Honasan, 58 tahun, tengah dibui karena dituduh sebagai otak kudeta yang gagal pada Februari 2006 terhadap Presiden Gloria Arroyo.

Honasan dikawal dari penjara polisi di luar Manila ke Komisi Pemilihan Umum di pusat kota, tempat dia mengisi dokumen pencalon

...

Berita Lainnya