Wali Kota Taipei Diancam Bunuh

Senin, 12 Juni 2006

TAIPEI -- Polisi Taiwan meningkatkan kewaspadaan di sekitar pemimpin oposisi Ma Ying-jeou setelah Wali Kota Taipei itu menerima ancaman pembunuhan. Langkah itu diambil polisi kemarin setelah stasiun radio bawah tanah mengajak warga Taiwan yang prokemerdekaan membunuh Ma, tokoh Kuomintang (KMT) yang mendukung hubungan bersahabat dengan Beijing. Ancaman pembunuhan terhadap Ma kebetulan muncul saat KMT berusaha menjatuhkan Presiden Chen Sui-bian ter...

Berita Lainnya