Bush Dukung Penyatuan Korea

"Korea Utara yang dipersenjatai nuklir tidak akan ditoleransi."

Jumat, 18 November 2005

BUSAN -- Presiden Amerika Serikat George W. Bush mendukung perdamaian antara Korea Utara dan Selatan serta penyatuan Semenanjung Korea. "Ada kemungkinan nyata bahwa dengan bekerja bersama, pada suatu saat, wilayah Semenanjung (Korea) akan bersatu dan damai," kata Bush dalam konferensi pers bersama Presiden Korea Selatan Roh Moo-hyung kemarin. Dalam pertemuan di Gyeongju, kedua kepala negara sepakat akan perlunya perundingan untuk membuat perjanjian...

Berita Lainnya