Sanksi terhadap Suriah Diputuskan Hari Ini

Draf resolusi Dewan Keamanan juga merekomendasikan Pasal 41 Piagam PBB yang mengizinkan penggunaan kekuatan militer.

Senin, 31 Oktober 2005

NEW YORK - Dewan Keamanan PBB hari ini menggelar pertemuan tingkat menteri membahas soal sanksi ekonomi yang akan dijatuhkan terhadap Suriah jika tidak mau bekerja sama dengan komisi penyelidik PBB yang menangani kasus kematian mantan Perdana Menteri Libanon Rafik Hariri.

Amerika Serikat, Inggris, dan Prancis yang merupakan negara sponsor telah memperbaiki isi draf resolusi yang telah disebarluaskan ke 15 anggota Dewan Keamanan sejak pekan lalu. P

...

Berita Lainnya