Mengintai di Langit Malaka

Amerika diminta menerjunkan pesawat pengintai untuk membantu patroli keamanan bersama di Selat Malaka.

Selasa, 25 Oktober 2005

Perompakan, penculikan, dan gangguan keamanan lain di Selat Malaka masih memusingkan negara-negara di kawasan ini. Selat Malaka yang merupakan salah satu jalur pelayaran tersibuk di dunia menjadi sasaran empuk para penjahat di lautan. Selama 2004 saja, terjadi 37 aksi perompakan, 40 penyanderaan, dan melibatkan uang tebusan sekitar US$ 1 juta.Di selat sepanjang 900 kilometer dan lebar 1,2 kilometer itu, lebih dari 50 ribu kapal dagang melintas se...

Berita Lainnya