Kampanye Antirokok di Malaysia Gagal

Malaysia menyebut, kampanye antirokok dengan anggaran biaya total 100 juta ringgit (Rp 272 miliar) telah gagal dan karena itu akan ditinjau.

Kamis, 25 Agustus 2005

KUALA LUMPUR -- Malaysia menyebut, kampanye antirokok dengan anggaran biaya total 100 juta ringgit (Rp 272 miliar) telah gagal dan karena itu akan ditinjau. Jumlah perempuan perokok malah berlipat sejak kampanye diluncurkan Februari tahun lalu.Menteri Kesehatan Chua Soi Lek mengatakan, kampanye "Tak Nak" (Tak Mau), yang direncanakan lima tahun, gagal menurunkan jumlah perokok. Kampanye dengan alokasi dana untuk tahun pertama sebesar 20 juta ringgit...

Berita Lainnya