Cina Siapkan Vaksin Jadi Barang Publik Global

Korban meninggal akibat Covid-19 di dunia tembus 400 ribu orang, yang positif mendekati 7 juta.

Tempo

Senin, 8 Juni 2020

 

BEIJING - Cina akan menjadikan vaksin Coronavirus Disease 2019 atau Covid-19 sebagai barang publik global. Hal itu akan dilakukan begitu vaksin corona siap digunakan setelah hasil riset dan uji klinisnya berhasil.

 Cina juga akan memperkuat kerja sama internasional dalam uji coba klinis vaksin Covid-19 di masa depan, sebelum membangun kolaborasi dalam pengembangan vaksin.

Menteri Sains dan Teknologi Cina, Wang Zhigang, mengata

...

Berita Lainnya