Trump Tuding WHO Bias dalam Tangani Pandemi

Juru bicara Sekretaris Jenderal PBB menolak kritik terhadap organisasi kesehatan dunia itu.

Tempo

Kamis, 9 April 2020

WASHINGTON - Presiden Amerika Serikat Donald Trump mengancam akan membekukan dana bantuan Amerika kepada Organisasi Kesehatan Dunia (WHO). Trump menuding organisasi itu bias terhadap Cina selama pandemi virus corona alias Covid-19.

Trump menilai WHO bersikap "Cina-sentris" dalam menangani wabah corona. Badan kesehatan di bawah Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) itu dianggap terlalu mengikuti upaya Beijing selama beberapa bulan lalu untuk meminimalka

...

Berita Lainnya