Schroeder Kalah dalam Mosi Tidak Percaya

Pemilu Jerman mungkin dipercepat.

Sabtu, 2 Juli 2005

BERLIN - Kanselir Jerman Gerhard Schroeder kalah dalam mosi tak percaya dari Majelis Rendah Parlemen (Bundestag) kemarin. Seusai pengambilan mosi, Schroeder menyeru kepada Presiden Horst Koehler agar membubarkan parlemen dan mempercepat pemilu. Dalam pengambilan keputusan, sebanyak 151 anggota mendukung pemerintah, 296 menentang, dan 148 lainnya menyatakan abstain. Mosi tidak percaya itu dirancang sendiri oleh Schroeder demi mempercepat pelaksana...

Berita Lainnya